Struktur Kepengurusan UKM Kewirausahaan FISIP Universitas Jember

Kepengurusan Unit Kegiatan Mahasiswa Kewirausahaan

Fakultas Ilmu Sosisal dan Ilmu Politik

Universitas Jember

Periode 2021


Salam Wirausaha !

Kali ini mimin akan memperkenalkan susunan kepengurusan UKM Kewirausahaan FISIP UNEJ Periode 2021. 


Ketua Umum


Kania Cintya Ragil Putri (Administrasi Bisnis 18). Asal Ngawi.
Tugas Ketua Umum UKM Kewirausahaan FISIP UNEJ ini adalah Memimpin dan menjalankan roda organisasi, mengkoordinir seluruh pengurus dalam menjalankan roda organisasi, memonitoring dan mengevaluasi kegiatan organisasi, menandatangani semua bentuk surat keputusan atas nama organisasi, bertanggung Jawab atas seluruh kinerja organisasi.

Sekretaris Umum


Alfia Damayanti (Administrasi Bisnis 19). Asal Lumajang
Tugas Sekretaris Umum UKM Kewirausahaan FISIP UNEJ adalah Membantu ketua umum dalam menjalankan roda organisasi, mengatur tertib administrasi organisasi, mengagendakan rapat-rapat, pertemuan-pertemuan dan segala kegiatan atas nama organisasi, bersama ketua umum menandatangani bentuk surat keputusan atas nama organisasi, sekretaris umum bertanggungjawab atas inventaris Unit Kegiatan Mahasiswa Kewirausahaan, mendokumentasikan dan mengarsipkan dokumen-dokumen yang berhubungan dengan kegiatan organisasi baik soft copy maupun hard copy, melakukan notulensi atas rapat pengurus.

Bendahara Umum


Nindy Farah Amalia (Administrasi Bisnis 19). Asal Jember.
Tugas Bendahara Umum adalah Melaporkan dan bertanggung jawab segala pengeluaran dan pemasukan dana organisasi pada rapat evaluasi dan bendahara bertugas mengkoordinir iuran pengurus.

Bidang Organisasi dan Manajemen 


Ketua Bidang : Putri Kartika Dwi Pelita Hati
Anggota :
1. Muhammad Irvan Wibowo.
2. Retno Andita Nuraini.
3. Tiffany Marasih Famella Ratri.
4. Fanny Yuwafi Ifadha.
Bidang ini bertugas menyusun dan melaksanakan strategi komprehensif dengan fungsi untuk meningkatkan kualitas dan eksistensi organisasi.

Bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia 


Ketua Bidang : Anas Nurraihanul Mufid
Anggota :
1. Wulan Dwi Lestari.
2. Ari April Liyanto.
3. Annisa Syathra Aulia.
4. Desy Nur ‘Afifah.
Bidang ini bertugas mengelola sumber daya manusia yang dimiliki oleh Unit Kegiatan Mahasiswa Kewirausahaan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember dengan fungsi untuk mewujudkan Sumber daya manusia yang berkualitas melalui program kerja Unit Kegiatan Mahasiswa Kewirausahaan.

Bidang Penelitian dan Pengembangan Produk 


Ketua Umum : Novario Wahyu Kristanto.
Anggot :
1. Cinta Nuraini.
2. Dewi Fitroini.
3. Fendia Fendiana Soleha.
4. Prastiwi Puspa Ningrum.
Bidang ini bertugas melaksanakan penelitian dan pengembangan terhadap sebuah produk dengan fungsi untuk meningkatkan sumberdaya yang ada serta memiliki kualitas produk yang unggul.

Bidang Informasi dan Komunikasi 


Ketua Umum : Ina Sari
Anggota :
1. Kamelia Agustin.
2. Muslimayni Khadijah Rimayanti.
3. Nor Laila.
4. Sherliyana Wandi Putri.
Bidang ini bertugas untuk menghimpun, mempublikasikan,  dan mensosialisasikan informasi dengan fungsi sebagai penyedia informasi penting yang berhubungan dengan Unit Kegiatan Mahasiswa Kewirausahaan kepada mahasiswa dan khalayak umum.

Bidang Pengembangan Minat dan Bakat 


Ketua Bidang : Hariyanti.
Anggota
1. Melvi Aura Fitra Kolondam
2. Miftahul Jannah
3. Sovia Putri Fatmawati.
4. Tasya Della Cantikasari
5. Vivi Nur Kumala Sary
Bidang ini bertugas untuk pengembangan minat dan bakat adalah bidang yang bertugas sebagai wadah pengembangan minat dan bakat dari anggota serta penyedia fasilitas untuk mendukung dan peningkatan kreativitas anggota Unit Kegiatan Mahasiswa Kewirausahaan.


















 

Komentar

  1. Informatif, next buat konten yg lebih menarik lagi yaaa. Semangat❤

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

PINJOL ILEGAL BIKIN RESAH??? BEGINI CARA MENGATASINYA

Kembangkan Pengetahuan dan Jiwa Kreativitas Anggota, UKMK FISIP UNEJ Gelar “Virtual Business Trip” Dan Lomba Esai Nasional